Selain bergerak di bidang perbankkan, saat ini BNI telah mengembangkan jenis usahanya dan membentuk beberapa anak perusahaan, diantaranya yaitu :
- BNI Life, bergerak dalam usaha Asuransi Jiwa;
- BNI Multifinance yang bergerak dibidang pembiayaan;
- BNI Securities, bergerak dibidang Sekuritas;
- BNI Remittance, bergerak dalam usaha jasa pengiriman uang; dan beberapa anak perusahaan lainnya.
Produk BNI
BNI memiliki beberapa produk perbankkan, yaitu Simpanan dan Pinjaman, berikut adalah produk dari Bank BNI yang diberikan kepada masyarakat :
Produk Simpanan
- BNI Taplus
- BNI Taplus
- BNI Deposito
- BNI Duo
- BNI Dollar
- BNI TAPPA, atau BNI Taplus Pegawai / Taplus Anggota
- BNI Taplus Mahasiswa (BNI TAPMA)
- BNI Haji
- BNI Tapenas
- BNI taplus Anak
- BNI Simpanan Pelajar
- BNI Pandai
- BNI Giro
- BNI Taplus Muda
- BNI Cerdas
- BNI Fleksi
- BNI kartu Tunai
- BNI Griya Multiguna
- BNI Griya
- BNI Wirausaha
![]() |
| Kantor Bank BNI di Nagoya Hill, Batam / sumber foto : google |
Berikut kami sajikan Lokasi, alamat lengkap, nomor telepon dan faksimili kantor Bank BNI di seluruh di wilayah Kepulauan Riau
BNI Batam
Alamat : Jalan Imam Bonjol No. 23 โ Batam
Nomor Telepon : (0778) 458446, 458405, 458404, 458480
Nomor Faksimili : (0778) 459232, 431183
BNI Batamindo
Alamat : Komplek Wisma Batamindo Ruko F No. 33-34, Jalan Rasamala Batamindo Industrial Park – Batam
Nomor Telepon : (0770) 612446
Nomor Faksimili : (0770) 612799
BNI Batu Aji
Alamat : Komplek Pertokoan Blok D No. 01 Dan 01 A Hook Perumnas Fanindo Tanjung Uncang. Batam
Nomor Telepon : (0778)3581246
BNI Batu Ampar
Alamat : Jalan Yos Sudarso No.3 Batu Ampar, Kota Batam
Nomor Telepon : 0778)4277330
Nomor Faksimili : (0778)427338
BNI Bengkong
Alamat : Jalan Sumatera Komplek Bengkong City Centre, Blok A No. 7 Kota Batam
BNI Bintan Center
Alamat : Jalan DI. Panjaitan Km IX Komplek Pinlang Mas Blok Mayang No. 15A-16 Tanjung Pinang
Nomor Telepon : (0771) 7447046
Nomor Faksimili : (0771) 7447146
BNI Botania
Alamat : Ruko Botania Garden Nlok B12 No.01-02, Botania Garden, Kec. Batam Kota, Kota Batam
Nomor Telepon : (0778) 7434046
Nomor Faksimili : (0778) 7434146
BNI Hang Nadim
Alamat : Lantai Dasar Bandara Hang Nadim – Batam
Nomor Telepon : (0778) 761013
BNI Hotel Planet Holiday
Alamat : Jalan Raja Ali Haji – Batam, Komplek Planet Holiday Hotel, Kota Batam
Nomor Telepon : (0778) 4320067, 432068
Nomor Faksimili : (0778) 432064
BNI Kabil
Alamat : Ruko Kawasan Citra Nusa Niaga Blok A1 No.1-2 Kawasan Industri Kabil, Nongsa, Kota Batam
Nomor Telepon : (0778)5119946
BNI Kijang
Alamat : Jalan Hang Jebat Kijang, Kab. Bintan
BNI Nagoya
Alamat : Komplek Pertokoan Nagoya Business Center Blok I No. 1-2 Batam
Nomor Telepon : 0778 โ 452671
Nomor Faksimili : 0778 – 452672
BNI Nagoya Hill
Alamat : Ruko Nagoya Hill Superblok R3 No. J.35, Nagoya Hill Mall, Kota Batam
Nomor Telepon : (0778)7430346
Nomor Faksimili : (0778)7430436
BNI Natuna
Alamat : Jalan Datuk Kaya Wan Muhammad Benteng, Kota Ranai, Kab. Natuna
Nomor Telepon : (0773)31473
Nomor Faksimili : (0773)31390
BNI Sei Panas
Alamat : Jalan Laksamana Bintan No. 1 – Sei Panas – Batam, BSP Building Lt. 1, Kota Batam
Nomor Telepon : (0778) 473246, 473346
Nomor Faksimili : (0778) 473146
BNI Sekupang
Alamat : Komplek Pertokoan Wijaya Blok A No. 7 Dan 8 Sekupang Batam
Nomor Telepon : (0778) 325021
BNI SP Plaza
Alamat : Kompleks Sentosa Perdana Blok Dd No.1, Kel. Tembesi, Kec. Sagulung, Kota Batam
Nomor Telepon : (0778) 395127
Nomor Faksimili : (0778) 395374
BNI Sumatera Promotion Center – Batam Center
Alamat : Gedung Promosi Sumatera Promotion Center, Batam Center, Batam
Nomor Telepon : (0778) 470030
Nomor Faksimili : (0778) 470033
BNI Tanjung Pinang
Alamat : Jalan Teuku Umar No. 630 – Tanjung Pinang
Nomor Telepon : (0771) 21521, 23500, 21432, 23642, 21643
Nomor Faksimili : (0771) 21716
BNI Tanjung Uban
Alamat : Jalan Permaisuri 6-7, Tanjung Uban – Tanjung Pinang, Kab. Bintan
Nomor Telepon : (0771) 483108, 483109
Nomor Faksimili : (0771) 482505
BNI Tarempa Natuna
Alamat : Jalan Hang Tuah No. 8 – Terampa – Natuna, Kab. Anambas
Nomor Telepon : (0772) 31479, 31480
Nomor Faksimili : (0772) 31478
BNI Wiratno
Alamat : Jalan Wiratno No.20-21 Kel. Kampung Batu, Kec. Tanjung Pinang Barat Kota Tanjung Pinang
Nomor Telepon : (0771) 315246
Nomor Faksimili : (0771) 317146
Sumber data : bni.co.id, Wikipedia














