A.Ks disini… kali ini kita bahas lagi tentang OBS, pembahasan kali ini adalah tentang Encoder! OBS atau Open Broadcaster Software ini memiliki 2 pilihan encoder, letaknya dibagian Setting, tepatnya pada Tab Output, kalo anda mengikuti pembahasan kita tentang FPS dan Bitrate OBS, letaknya disekitaran yang Bitrate ya.. hehe.. kalo FPS berada di Tab Video.
{getToc} $title={Table of Contents}
Jika anda masih asing dengan pembahasan ini, saya sarankan untuk membaca artikel tentang FPS dan Bitrate OBS
Karena saya sudah membahas panjang lebar tentang itu,,,terutama bagaimana menuju ke bagian pengaturan di OBS dan beberapa bahasan lainnya..
Ini merupakan pilihan encodernya.. Software (x264) atau Hardware (QSV)

New Post





























