Aopok
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
Iklan Gratis
SUBSCRIBE
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
No Result
View All Result
Aopok
No Result
View All Result
Home Explore

Pengalaman Tidur di Bandara Haneda, Tokyo

Explore by Explore
26.03.2017
Reading Time: 8 mins read
0
Sepi Pemberitaan, Begini Suasana Aksi Unjuk Rassa KAMMI Serentak di 50 Daerah
ADVERTISEMENT

RELATED POSTS

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung

Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya

Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata

ADVERTISEMENT
*Tulisan ini merupakan rangkaian perjalanan gua backpacking ke Jepang, 9 hari, 9 kota, 8 juta rupiah. Dan ini kelanjutan perjalanan gua setelah sebelumnya nginap di KLIA2.ย 


murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda





Akhirnya, tiba juga di Haneda.
Sebelumnya, di KL gua demam. Udah was-was, jangan sampai liburan
terhambat gara-gara sakit. Pas sampai di Haneda, langsung hilang
demamnya! YESSS!!! Sebelum kaki gua nginjek tanah di luar bandara,
gua belum
officially menyentuh negara tersebut. At least, itu
yang ada di benak gua. Karena tiba jam 22.30, akhirnya gua terpaksa
bersabar meski sangat
excited!


Turun dari pesawat, masuk ke area
imigrasi. Dag-dig-dug juga ditanyain banyak, dari nginap dimana,
itinerary sampai tiket baliknya. Untung petugasnya kawaii, jadi
sedikit ga nervous. Akhirnya paspor gua dicap, keluar di area
umumnya.ย 



Seperti sebelumnya di KLIA2, gua keliling dulu untuk survey
dan cuci mata, sekalian cari makan. Menurut gua, bandara ini ga
sebesar KLIA2 yang udah kayak mall, di mana tenant yang jualan sudah
bermerk internasioal. Di sini yang jualan cuma makanan di lantai 4,
serta toko suvenir di lantai 5. Oke, langsung gua breakdown ya.

Internet

Begitu keluar dari area imgirasi dan
bea cukai, kalian akan berada di lantai 2 bandaara haneda. Langsung
aja nyalain wifi. Pilih โ€œHANEDA-FREE-WIFIโ€, buka internet browser
kalian, pilih bahasa. Gunakan bahasa Inggris, klik โ€œConnect to
Internetโ€, lalu pilih โ€œI Agreeโ€ dua ketika laman baru terbuka.


Atau ke meja informasi. Petugas di meja
informasi sangat sigap koq bantuin. Silahkan ber-internet ria!


murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda, free wifi, free wifi haneda, free wifi jepang
Brosur free wifi bandara haneda. Tinggal ambil di meja informasi.



Tempat Makan

Untuk makan yang murah , kalian bisa ke
lantai satu. Di dekat lift & eskalator, ada lawson. Harga
onigirinya dimulai dari ยฅ100an,
dan bento dari ยฅ300an.


Kalau
mau makanan khas Jepang lainnya, terdapat area restoran di lantai 4.
Akses kesana, dari area kedatangan di lantai 2, naik ke lantai 3
dengan lift. Lantai 3 ini merupakan lantai keberangkatan. Lewati
kounter cek-in dan jalan terus menuju area gate keberangkatan. Di
sini akan ada tangga menuju lantai 4. Nah, di lantai 4 ini didesain
ala yokocho (area gang sempit di mana banyak terdapat stall-stall
makanan dengan desain a la Jepang).




murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda



murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda

Gua
makan di Yoshinoya, dari tangga naik belok ke kiri, berada di ujung,
setelah lewatin jembatan a la tradisional Jepang. Gua sengaja
nyobain, pengen tauaslinya kayak gimana. Kata gua si, yang di Indo
lebih enak. Apa karena lidah gua masih belum bener kali ya, karena
pas di KL gua masih demam, hehee…



murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda



Spot untuk Tidur di Bandara Haneda


Di area restoran di lantai 4 ini, ada
banyak bangku. Banyak wisatawan lokal maupun asing yang memakai
bangku ini untuk istirahat. Tapi baru bisa dipakai setelah
restoran-restorannya tutup ya.



murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda
Perhatikan, di bangku-bangku depan restoran banyak yang tiduran. Setelah restorannya tutup, area ini dapat dipakai untuk istirahat.

Selain di area ini, ada area yang lebih
nyaman lagi, yaitu di lantai 5, ruang observasi. Naik eskalator
sekali lagi, maka kalian langsung sampai di area berbentuk setengah
lingkaran. Di dekat eskalator ada banyak tempat duduk empuk memanjang
yang bisa dipakai tidur selonjoran. Berbeda dengan di lantai 4,
bangkunya kayu semua!ย 



murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda
Bangku paling nyaman di seluruh bandara ini. Masing-masing bangku cukup untuk 3 orang duduk, atau satu orang tiduran.ย 

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda
Anjungan observasi area, letaknya outdoor. Karena malam dan lagi hujan, udaranya jadi sangat dingin!


Selain di area ini, coba kalian explore ke kiri
atau ke kanan, akan ada Hot Zone maupun Cool Zone. Area ini
sebenarnya dipakai untuk jualan suvenir, tapi ketika malam hari, akan
sangat sepi. Dan di tengah masing-masing area ini ada sofa membundar.
Sangat cocok untuk beristirahat tanpa gangguan. Gua coba keluar ke
area observasi, tapi waktu itu lagi hujan dan malam, jadi ga keihatan
apa-apa dan sangat dingin! Mending masuk, pilih bangku yang kosong,
lalu tidur.



murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda
Cool Zone

murah, backpacking murah, jalanjalan murah, travelling murah, flashpacking murah, ke Jepang murah, haneda, haneda airport, bandara haneda, jepang, tidur di Haneda
Hot Zone



Gimana? Semoga info dari gua berguna ya! Selamat bertualang!


Untuk pengalaman gua di bandara KLIA2, silahkan ke sini.
Untuk petualangan gua di Tokyo hari pertama, silahkan ke sini.

Tags: Jalan-JalanPelesirTempat WisataTourTravelTravelingwisata
ShareTweetPin
Explore

Explore

Related Posts

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung
Explore

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung

20.01.2026
Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya
Explore

Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya

17.01.2026
Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata
Explore

Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata

16.01.2026
Roti Tawar Bobo Pontianak Tanpa Pengawet
Explore

Roti Tawar Bobo Pontianak Tanpa Pengawet

15.01.2026
Coto Makassar Kapuas Indah Pontianak
Explore

Coto Makassar Kapuas Indah Pontianak

09.01.2026
Martabak Pak Salim, Martabak Legendaris di Jalan Burangrang Bandung
Explore

Martabak Pak Salim, Martabak Legendaris di Jalan Burangrang Bandung

04.01.2026
Next Post
Respons Mengejutkan Warga Asing setelah Tahu Kasus Ahok yang Sebenarnya

Day 1 - Tokyo, Asakusa - Jepang, 9 Hari, 9 Kota, 8 Juta Rupiah

Day 2 - Echigo Yuzawa - Jepang, 9 Hari, 9 Kota, 8 Juta Rupiah

Iklan

Recommended Stories

Mengapa Ibu Kota Negara Perlu Pindah? Ini 6 Alasannya

03.11.2021

Pengadilan kejahatan perang atas 17 tentara Jepang di Makassar, 1947

01.10.2019
Alamat Lengkap dan Nomor Telepon Kantor Bank OCBC NISP di Tangerang

Alamat Lengkap dan Nomor Telepon Kantor Bank OCBC NISP di Tangerang

26.02.2021

Popular Stories

  • Video Viral Andini Permata Bersama Bocil

    Video Viral Andini Permata Bersama Bocil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga iPhone 14 Turun di Indonesia Jadi Mulai Rp 8 Jutaan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Timnas Indonesia Akan Hadapi Bulgaria, Kepulauan Solomon & Saint Kitts & Nevis bersama John Herdman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Denada Tolak Ganti Rugi Rp7 Miliar, Ressa Rizky: Saya Cuma Mau Pengakuan!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Aopok

Aopok merupakan layanan informasi terbaru dan terpercaya yang mengabarkan berita di indonesia dan seluruh dunia.

LEARN MORE ยป

Terkini

Solusi Islam Menurut Hadist untuk Dua Insan yang Saling Jatuh Cinta

Solusi Islam Menurut Hadist untuk Dua Insan yang Saling Jatuh Cinta

22.01.2026
Trofi Asli Piala Dunia Dipamerkan di Jakarta

Trofi Asli Piala Dunia Dipamerkan di Jakarta

22.01.2026

Kategori

  • Berita
  • Bisnis
  • Bulutangkis
  • Daerah
  • Dunia
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Explore
  • Food & Travel
  • Kuliner
  • Lainnya
  • Lifestyle
  • Nasional
  • Otomotif
  • Religi
  • Sejarah
  • Sepakbola
  • Sports
  • Teknologi & Sains

Navigasi

  • Tentang
  • Kontak
  • Subscription
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Siber
  • Cookies dan IBA
  • Terms

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?