| Views :256 Times |
| Selasa, 03 Januari 2012 10:26 |
| Menciptakan sebuah citra visual profesional adalah kunci untuk menuju keberhasilan dalam bisnis. Lagipula citra tersebut, seperti terlihat pada materi-materi pemasaran, pengemasan, dan situs merupakan yang pertama dan kadang satu-satunya peluang yang Anda miliki untuk memperkenalkan perusahaan kepada pelanggan potensial. Jika calon pelanggan Anda menyukai apa yang mereka lihat, semakin besar kesempatan mendapatkan kerjasama dengan mereka. Jadi bagaimana Anda menentukan citra yang tepat untuk perusahaan Anda? Tidak perlu menjadi seorang ilmuwan, atau bahkan sebuah agen iklan, untuk melakukan hal ini. Yang dibutuhkan hanya pemikiran strategis Anda. Untuk para pebisnis pemula, citra Anda harus mencerminkan kepribadian perusahaan yang pada tingkatan tertentu adalah juga kepribadian Anda sebagai pemilik usaha. Citra juga seharusnya merefleksikan industri Anda, bersamaan dengan harapan pelanggan dan atribut produk serta layanan yang turut menentukan definisi perusahaan Anda. 1. Bagaimana Anda menginginkan pelanggan melihat perusahaan Anda? (Pilih salah satu) 2. Sehubungan dengan produk atau layanan, Anda berencana untuk: 3. Mengapa Anda memulai bisnis sendiri? ADVERTISEMENT 4. Kelompok kata apa yang paling cocok menggambarkan diri Anda? 5. Pelanggan Anda: Penilaian skor:
Jika skor Anda di antara 5-11, citra yang dianjurkan untuk Anda ialah: Jika skor Anda di antara 12-19, citra yang diajurkan untuk Anda ialah: Jika skor Anda di antara 20-25, citra yang dianjurkan untuk Anda ialah: |
Sumber:
http://ciputraentrepreneurship.com/tips-bisnis/174-rencana-bisnis/13956-merefleksikan-citra-visual-bisnis-anda.html









