Aopok
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
Iklan Gratis
SUBSCRIBE
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
No Result
View All Result
Aopok
No Result
View All Result
Home Religi

DOA KELUAR RUMAH

Aopok by Aopok
08.01.2015
Reading Time: 11 mins read
0
ADVERTISEMENT

RELATED POSTS

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

Amalan Menjelang Bulan Syakban: Persiapan Menuju Ramadan

Puasa Ramadan 2026 — Tanggal & Niat Qadha yang Wajib Diketahui Umat Muslim

BERDOA SEBELUM KELUAR RUMAH
Oleh : Azwir B. Chaniago
Muqaddimah.
Dalam menjalani kehidupan, baik untuk suatu ibadah maupun
yang mubah,  manusia senantiasa berada di
dua tempat yaitu di dalam rumah atau diluar rumah. Ada yang mengatakan bahwa
saat ini lebih  baik banyak berada di
rumah dan hanya keluar rumah untuk suatu yang penting saja. Mungkin ini ada
baik dan benarnya.  Tapi pada zaman
sekarang  berada didalam rumah apalagi di
luar rumah sangat sulit bagi kita untuk terhindar dari berbagai fitnah (ujian,
cobaan)  kecuali bagi yang mendapat
petunjuk dan pertlongan Allah Subhanahu wa Ta’ala.
Fitnah di dalam rumah. 
Ketahuilah bahwa berada di dalam rumah, tidaklah bisa
dikatakan aman dari berbagai fitnah atau ujian. Ujian itu antara lain adalah
gangguan syaithan. Juga tidak kurang bahayanya adalah fitnah peralatan atau
media elektronik dan alat-alat komunikasi yang semakin canggih, media
jejaringan sosial seperti internet, facebook dan yang lainnya,  jika tidak digunakan secara bijak.  
Untuk  mengurangi
dampak buruk fitnah di dalam rumah ini 
banyak  yang bisa kita lakukan
yaitu senantiasa berlindung kepada Allah. Gunakan rumah untuk banyak berdzikir,
berdoa , shalat dan shalat sunat bagi laki laki, membaca al Qur an dan yang
lainnya dalam rangka taqarrub ilallah.  
Fitnah di luar rumah.
Sungguh fitnah yang menghadang di luar rumah lebih banyak,
lebih besar dan lebih berbahaya lagi terhadap diri seorang hamba.  Fitnah diluar rumah seringkali sangat sulit
kita kendalikan dan bisa membahayakan kepada aqidah, ibadah, akhlak dan
muamalah kita. Kenapa, karena di luar rumah kita bertemu, berurusan, bergaul,
bermuamalah dengan  berbagai macam
manusia dan dengan berbagai  keyakinan
dan tingkah laku serta kepentingan masing-masing.
Dzikir dan doa keluar rumah.
Sungguh kita sangat beruntung karena agama kita, Islam adalah
agama yang sempurna bagi 
keselamatan bagi umatnya di dunia dan akhirat kelak.
Untuk menangkal atau mengurangi dampak buruk terhadap fitnah
di luar rumah, agama kita melalui Rasulullah salallahu ‘alaihi wasallam  mengajarkan kita dzikir dan doa sebelum
keluar rumah  diantaranya :
Pertama : “Bismillahi, tawakkaltu ‘alallahi. La hawla wala quuwata illa
billahi”
Dengan nama Allah (aku keluar rumah) dan aku berserah diri
kepadaNya. Tidak ada kekuatan kecuali dengan kekuatan Allah semata. (H.R Imam
Abu Dawud dan Imam at Tirmidzi). 
Dzikir ini adalah pengakuan yang tulus dari seorang hamba
bahwa dia keluar rumah memulai dengan menyebut Asma Allah dan mengaku bahwa
tidak ada kekuatan pada dirinya untuk melangkah keluar rumah kecuali dengan
anugerah kekuatan dari Allah. Jika terjadi sesuatu fitnah maka kita
menyandarkan diri kepada Allah bukan kepada yang lain. Dengan dzikir ini, insya
Allah hati menjadi tenteram mulai dari berangkat sampai kembali ke rumah. 
Kedua : “Allahhumma inni a’udzubika an adhilla au udhalla, au azilla au
uzalla, au azhlima au uzhlama , au ajhala au yujhala ‘alaiya”
Ya Allah,
sesunguhnya aku berlindung kepada Engkau agar aku tidak sesat atau disesatkan,
tergelincir atau digelincirkan  atau  menzalimi atau  dizalimi (orang)  atau berbuat bodoh atau dibodohi (orang).  H.R Imam 
Abu Dawud, Imam at Tirmidzi, Imam an Nasa’i dan Imam Ibnu Majah.
Ini adalah salah satu doa yang sangat agung yang diajarkan
Rasulullah  kepada kita sebelum keluar
rumah.  Sungguh jika kita keluar rumah
maka  haruslah kita memohon perlindungan
kepada  Allah terhadap apa-apa  yang mudharat dan bisa terjadi pada diri kita
di luar rumah.
Ketahuilah, bahwa jika kita berada di luar rumah sangatlah
banyak kemungkinan bisa terjadi, diantaranya adalah tersesat atau disesatkan,
tergelincir atau digelincirkan, menzalimi atau dizalimi dan melakukan kebodohan
atau dibodohi.
Disesatkan, tergelincir, dizalimi atau menzalimi, berbuat
bodoh atau dibodohi bisa bermakna majazi (kiasan) dan bisa bermakna fisik dan
bisa bermakna keduanya, ya fisik ya maknawi atau majazi.
Mungkin saja diperjalanan kita dizalimi orang dan mungkin  juga kita yang menzhalimi orang.  Semuanya bisa mendatangkan  mudharat serta membahayakan diri kita dan
orang lain.

Perhatikanlah betapa banyak saudara kita bahkan besar
kemungkinan kita sendiri pernah mengalami ujian atau fitnah di luar rumah. Ada
yang kecopetan, kecelakaan, kena hipnotis dan hartanya diambil, ditipu, kena
sihir, kesurupan dan yang lainnya.
Untuk semua itulah kita diajarkan doa keluar rumah oleh
Rasulullah agar senantiasa memohon perlindungan kepada Allah dari semua fitnah
yang ada diluar rumah. Doa ini adalah doa yang sangat baik dan bermanfaat
karena Rasulullah yang mengajarkannya.
Kita bermohon kiranya Allah selalu melindungi  dan memudahkan segala urusan kita.
Allahu a’lam. (179)
       
ADVERTISEMENT
Tags: AgamaAgama IslamDakwahIlmuIslamiMuslimPengetahuanWawasan
ShareTweetPin
Aopok

Aopok

Related Posts

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi
Religi

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

21.01.2026
Amalan Menjelang Bulan Syakban: Persiapan Menuju Ramadan
Religi

Amalan Menjelang Bulan Syakban: Persiapan Menuju Ramadan

13.01.2026
Puasa Ramadan 2026 — Tanggal & Niat Qadha yang Wajib Diketahui Umat Muslim
Religi

Puasa Ramadan 2026 — Tanggal & Niat Qadha yang Wajib Diketahui Umat Muslim

09.01.2026
Hadiah Pahala – Fatwa al-`Asqalani
Religi

Hadiah Pahala – Fatwa al-`Asqalani

15.06.2025
Mahasiswa UI Gelar Konvoi Solidaritas untuk Palestina, Tolak Penjajah Zionis Israel
Religi

Mahasiswa UI Gelar Konvoi Solidaritas untuk Palestina, Tolak Penjajah Zionis Israel

13.06.2025
Siapa Sajakah yang Berhak Menjadi Wali Nikah, Jika Ayah Mempelai Wanita Tidak Ada?
Religi

Siapa Sajakah yang Berhak Menjadi Wali Nikah, Jika Ayah Mempelai Wanita Tidak Ada?

13.06.2025
Next Post

KEUTAMAAN MEMBACA SHALAWAT

Yuk ke Bukit Nobita, Temukan Sensasi Berfoto Berlatarkan Kota Padang

Yuk ke Bukit Nobita, Temukan Sensasi Berfoto Berlatarkan Kota Padang

Iklan

Recommended Stories

Alamat Lengkap dan Nomor Telepon Kantor Asuransi Intra Asia di Surabaya

Alamat Lengkap dan Nomor Telepon Kantor Asuransi Intra Asia di Surabaya

12.09.2022

Bank Mandiri KCP Takengon

30.06.2015
Konflik Perbatasan Thailand-Kamboja Memanas, ASEAN Bergerak Cepat Redam Situasi

Konflik Perbatasan Thailand-Kamboja Memanas, ASEAN Bergerak Cepat Redam Situasi

26.07.2025

Popular Stories

  • Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Andini Permata Bersama Bocil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga iPhone 14 Turun di Indonesia Jadi Mulai Rp 8 Jutaan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Denada Tolak Ganti Rugi Rp7 Miliar, Ressa Rizky: Saya Cuma Mau Pengakuan!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Timnas Indonesia Akan Hadapi Bulgaria, Kepulauan Solomon & Saint Kitts & Nevis bersama John Herdman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Aopok

Aopok merupakan layanan informasi terbaru dan terpercaya yang mengabarkan berita di indonesia dan seluruh dunia.

LEARN MORE »

Terkini

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

21.01.2026
Xiaomi Resmi Luncurkan Kids Watch Dengan pelacakan lokasi canggih

Xiaomi Resmi Luncurkan Kids Watch Dengan pelacakan lokasi canggih

21.01.2026

Kategori

  • Berita
  • Bisnis
  • Bulutangkis
  • Daerah
  • Dunia
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Explore
  • Food & Travel
  • Lainnya
  • Lifestyle
  • Nasional
  • Otomotif
  • Religi
  • Sepakbola
  • Sports
  • Teknologi & Sains

Navigasi

  • Tentang
  • Kontak
  • Subscription
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Siber
  • Cookies dan IBA
  • Terms

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?