Aopok
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
Iklan Gratis
SUBSCRIBE
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
No Result
View All Result
Aopok
No Result
View All Result
Home Explore

Tidak Lazim, Sate Mega Padang Ini Unik Berkuah Pucat

Jelajah by Jelajah
14.07.2023
Reading Time: 5 mins read
0
ADVERTISEMENT
Sate Mega Padang

Sate menjadi menu makanan yang banyak dinikmati oleh semua kalangan. Ada beragam jenis sate yang tercipta menjadi khasanah keberagaman kuliner yang ada di Indonesia. Sate Padang, salah satu jenis sate yang paling populer di nusantara, setelah Sate Madura, Sate Lilit Bali, dan Sate Maranggi.ย 
Sate ini dikenal menurut daerah asal pembuatannya dan umumnya berbahan daging sapi dan daging ayam. Meskipun demikian sudah banyak varian jenis sate berdasarkan bahan bakunnya. Sate Padang sangat khas, kaya rasa, dan kaya akan rempah. Begitu juga kuah satenya yang beragam pula jenisnya.ย 
Di Padang sendiri ada satu kedai sate yang menjual sate yang unik dengan tampilan yang tidak lazim seperti sate pada umumnya. Biasanya Sate Padang itu memiliki kuah yang berwarna kuning kecoklatan. Namun, tempat ini dengan kuah sate yang warnanya pucat, agak keputihan gitu.
Mencicipi Sate Mega Berkuah Pucat

Sate Mega Padang

Sate Mega namanya. Tempo itu salah seorang memperkenalkannya kepada Ubay. Pertama kali mencicipi pada April 2022 lalu. Sehabis hunting ke Lubuak Ngalauan Sungai Bangek, Agung temanku ini kan rumahnya di perbatasan kota, jadi sebelum pulang kami membeli makanan dulu di depan Pasar Lubuk Buaya.ย 
Sate menjadi pilihan paling ‘aman’ sih untuk menu makanan yang tidak terlalu berat, apalagi ketika malam hari. Mengingat kalorinya tidak terlalu banyak seperti makan Nasi Padang biasa atau nasi goreng (alibi saja sih sebenarnya lapar wkwkw).
“Sate Mega ini rekom loh bang, kuahnya unik dan enak,” sebutnya.
“Bang, mau coba?” tanyanya padaku.
“Oya? Ya, udah mau deh,” jawabku sambil tersenyum.
Sate Mega Padang

Sesampainya di rumahnya, kami langsung makan. Wow, kuah yang pucat dengan alas daun pisang ini jadi semakin kontras terlihat. Warna daginnya agak kekuningan. Saat mencicipinya, enak juga. Terasa sekali rempah-rempah kuahnya. Daginnya pun empuk dengan perpaduan rasa gurih dan manis.
“Next time, kalau ke Lubuk Buaya lagi mau coba ah, Sate Mega ini,” ucapku dalam hati.
Yap, pertengahan tahun 2022 lalu, Ubay mencoba lagi Sate Mega bersama Tomi. Sejauh ini rasanya masih sama dengan kuah yang pucat juga. Seporsinya itu tidak terlalu banyak dan pas untuk menu pengganjal perut di malam hari.
Sate Mega Kaya Akan Rasa Dengan Rempah dari India

Sate Mega Padang

Sate Mega memang dikenal dengan kuah yang khas. Bumbu yang diraciknya ini ada yang berbeda dengan kuah sate lainnya. Kabarnya ada resep spesial yang menjadikan kuahnya itu lamak bana. Porsi campuran kancangnya melimpah, ada juga campuran kaldu daging sapi dan rempah-rempah India menjadikan kuahnya lebih mantap. Ini yang menjadi resep rahasia kuah Sate Mega yang enak itu.

Sate Mega cukup terkenal bagi masyarakat yang tinggal di Lubuk Buaya dan sekitarnya. Satenya yang terbilang murah meriah ini menjadi santapan sore yang tak boleh dilewatkan. Sudah eksis sejak 1975-an menjadi salah satu kuliner sate yang terbilang legend di Kota Padang.ย 
Sate Mega Padang

Percobaan makan ketiga Sate Mega, ketika Juni 2023 ini. Ubay bersama Rizki dan Pipit lagi pengen makan sore dan sate jadi piliannya. Sudah lama juga tidak makan Sate Mega. Sebenernya lagi ngidam pengen Sate Mega. Gerai yang di pasar Lubuk Buaya yang dipilih, tapi agak sedikit kecewa karena pengen makan Sate Mega dengan kuah pucat. Ketika itu kuahnya coklat pucat kemerahan.ย 
Tenang saja, masih di bulan yang sama, Ubay bersama Rizki kembali mencoba Sate Mega lagi tapi tidak yang di Pasar Lubuk Buaya melainkan yang di Batang Kubung.ย 
Sebenernya untuk mengobati rasa penasaran yang akhirnya terbayar juga. Uyeee hehe
“Apa mungkin yang di Pasar Lubuk Buaya itu sudah berubah? ย Macam ‘dia’, eh!” Tanyaku dalam hati
“Ntahlah hehehe” menggumal dalam hati.

Ketika melihat kuah Sate Mega di Batang Kubung ini seperti yang Ubay harapkan. Kuahnya ini yang menjadi daya tariknya, warnanya pucatnya ini yang Ubay cari. Soal citarasanya jauh lebih oke yang di tempat ini.ย 

RELATED POSTS

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung

Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya

Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata

Daging satenya gurih dan sedikt manis semakin kuat rasanya ketika bercampur dengan kuahnya yang masih hangat plus taburan bawang goreng. Aromanya menggoda sekali bikin ngiler. Wih, enak sekali.
Mungkin dua kata yang menggambarkan Sate Mega ini yaitu enak dan unik. Menurut Ubay, memang begitu kiranya. Ketika Ubay posting soal Sate Mega ini responnya serupa. Parahnya lagi di Tiktok kontenku tentang Sate Mega ini fyp.ย 
Melihat komen yang tersemat di media sosial Ubay, banyak yang penasaran dan berkomentar begitu. Sate Mega itu enak dan unik. Setidaknya Sate Mega dapat menjadi pilihan untuk mencicipi serba serbi kuliner legend di Padang.
Sate Mega Ada Banyak Cabangnya

Sate Mega Padang

Seporsi Sate Mega sangat terjangkau cukup merogoh kocek sebesar Rp.15.000 saja, sudah dapat empat tusuk sate. Satu tusuknya itu ada 3 potong daging sapi yang lumayan besarnya. Ada ketupatnya dan taburan bawang goreng. Kalau setengah porsi cukup membayar Rp.10.000 saja.

Sate Mega ini dapat dinikmati ketika sore hari. Mengingat peminatnya itu ada banyak membuat Sate Mega ini membuka cabang yang lokasinya tidak begitu jauh. Setidaknya ada enam lokasi Sate Mega itu.
Nah, ada Sate Mega yang mangkal di depan Pasar Lubuk Buaya, dekat kios buah-buahan Pasar Lubuk Buaya, dekat Simpang Brimob Lubuk Buaya, dekat Simpang Batang Kabung dan ada di Simpang Kalumpang. Sedangkan satu lagi tidak tahu lokasinya dimana. Hahahaa
Btw, suka makan sate Mega yang di mana? Mari kita coba!

โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”โ€”

ยฉHak Ciptaย Bayu Haryanto. Jika mengkopi-paste tulisan ini di situs, milis, dan situs jaringan sosial harap tampilkan sumber dan link aslinya secara utuh. Terima kasih.

ADVERTISEMENT
Tags: Jalan-JalanPelesirTempat WisataTourTravelTravelingwisata
ShareTweetPin
Jelajah

Jelajah

Related Posts

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung
Explore

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung

20.01.2026
Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya
Explore

Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya

17.01.2026
Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata
Explore

Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata

16.01.2026
Roti Tawar Bobo Pontianak Tanpa Pengawet
Explore

Roti Tawar Bobo Pontianak Tanpa Pengawet

15.01.2026
Coto Makassar Kapuas Indah Pontianak
Explore

Coto Makassar Kapuas Indah Pontianak

09.01.2026
Martabak Pak Salim, Martabak Legendaris di Jalan Burangrang Bandung
Explore

Martabak Pak Salim, Martabak Legendaris di Jalan Burangrang Bandung

04.01.2026
Next Post

Aneka foto dari zaman Belanda karya para juru foto yang belum teridentifikasi (17)

5 Cara Minum Kopi yang Tepat Agar Semakin Bikin Bahagia

Iklan

Recommended Stories

Mari Berjalan di Jembatan Akar

Mari Berjalan di Jembatan Akar

24.04.2012

JANGAN BERANI MENGATAKAN SESEORANG MASUK SURGA

24.10.2016
Ayo Jelajahi dan Tengok Eloknya Desa Wisata Sumatra Barat (Part 2)

Ayo Jelajahi dan Tengok Eloknya Desa Wisata Sumatra Barat (Part 2)

08.11.2020

Popular Stories

  • Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Andini Permata Bersama Bocil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga iPhone 14 Turun di Indonesia Jadi Mulai Rp 8 Jutaan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Denada Tolak Ganti Rugi Rp7 Miliar, Ressa Rizky: Saya Cuma Mau Pengakuan!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Timnas Indonesia Akan Hadapi Bulgaria, Kepulauan Solomon & Saint Kitts & Nevis bersama John Herdman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Aopok

Aopok merupakan layanan informasi terbaru dan terpercaya yang mengabarkan berita di indonesia dan seluruh dunia.

LEARN MORE ยป

Terkini

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

21.01.2026
Xiaomi Resmi Luncurkan Kids Watch Dengan pelacakan lokasi canggih

Xiaomi Resmi Luncurkan Kids Watch Dengan pelacakan lokasi canggih

21.01.2026

Kategori

  • Berita
  • Bisnis
  • Bulutangkis
  • Daerah
  • Dunia
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Explore
  • Food & Travel
  • Lainnya
  • Lifestyle
  • Nasional
  • Otomotif
  • Religi
  • Sepakbola
  • Sports
  • Teknologi & Sains

Navigasi

  • Tentang
  • Kontak
  • Subscription
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Siber
  • Cookies dan IBA
  • Terms

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?