Anyer atau Anyar merupakan salah satu kota kecamatan di Kabupaten Serang, Banten, yang terkenal dengan keindahan pantainya. Pada masa lampau Anyer dikenal dengan dibangunnyaย jalan raya pos Anyer-Panarukan (Kabupaten Situbondo, Jawa Timur)ย yang membentang sepanjang 1.000 km dan dibangun atas perintah Gubernur Jenderal Hindia Belanda, Herman Willem Daendels (1808 – 1811). Kemudian Anyer terkenal kembali karena adanya lagu “Antara Anyer Jakarta” yang diciptakan oleh Odi Agam dan dinyanyikan penyanyi asal Malaysia Shela Majid. Berikut peta Kota Anyer :
View Larger Map
ADVERTISEMENT








