![]() |
| Informasi Lowongan Kerja PT Vale Indonesia – November 2022 (Logo: www.vale.com) |
PeluangTerkini.com
– Informasi menarik bagi anda yang saat ini sedang
mencari pekerjaan dalam dunia pertambangan, PT Vale Indonesia saat ini membuka
kesempatan bagi anda para pencari kerja untuk mengisi beberapa posisi pada PT
Vale Indonesia melalui rekrutmen bulan November 2022. Lowongan Kerja PT Vale
Indonesia – November 2022 dibuka hingga tanggal 23 November 2022.
Lowongan
Kerja PT Vale Indonesia – November 2022
Posisi
yang dibuka
- Communication Officer Pomalaa
- Senior Coordinator Comdev Morowali
- Senior Coordinator Stakeholder Relation
Morowali
Persyaratan
Communication Officer Pomalaa
- Sarjana (S1) Komunikasi, Ilmu Sosial atau
sastra dan ekonomi, atau bidang lainnya dengan tambahan sertifikasi terkait
fungsi Public Relations - Memiliki pengalaman dibidang komunikasi
publik minimal 2-3 tahun - Bersedia ditempatkan di semua site Perusahaan
- Melampirkan Kartu Kuning (AK/I)
- Pemegang KTP Kabupaten Kolaka
Persyaratan Teknikal:
- Mampu berbahasa inggris dengan baik,
tulisan dan lisan. - Memahami hubungan media dan strategi media
digital. - Menguasai MS Office, penerbitan
desktop/pengeditan video dan sistem manajemen konten merupakan nilai tambah. - Keterampilan
mengedit dan meneliti yang kuat - Perhatian yang kuat terhadap detail.
Senior Coordinator Comdev Morowali
- Sarjana (S1) semua jurusan
- Memiliki pengalaman yang sesuai minimal 5
tahun - Mampu berbahasa inggris dengan baik, tulisan
dan lisan. - Bersedia ditempatkan di semua site
Perusahaan - Melampirkan Kartu Kuning (AK/I)
- Pemegang KTP Kabupaten Morowali
Persyaratan Teknikal:
- Memiliki keterampilan yang sangat baik
dalam berkomunikasi, mediasi, dan negosiasi - Memiliki keterampilan pada manajemen
proyek, pembuatan dan penyampaian laporan - Memiliki keterampilan membangun, pelibatan
dan mengelola hubungan timbal balik dengan semua pemangku kepentingan terkait - Memiliki keterampilan mengembangkan
strategi dalam Comdev, proaktif mengidentifikasi peluang untuk pengembangan
professional - Memiliki pemahaman pelaksanaan community
development program berdasarkan regulasi ESDM sesai Permen 1826/2018 tentang
Program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat di perusahaan tambang. - Memiliki pemahaman pelaksanaan CSR sesuai
dengan standar internasional; ISO 26000, IFC, ICMM, IRMA
Senior Coordinator Stakeholder Relation
Morowali
- Sarjana (S1) Hukum, Sosial dan Teknik
- Memiliki pengalaman yang sesuai minimal 5
tahun - Mampu berbahasa inggris dengan baik,
tulisan dan lisan. - Bersedia ditempatkan di semua site
Perusahaan - Melampirkan Kartu Kuning (AK/I)
- Pemegang KTP Kabupaten Morowali
Persyaratan
Teknikal:
- Pengalaman signifikan dalam mengelola
hubungan dan keterlibatan pemangku kepentingan. - Sensitivitas budaya
- Keterampilan pembuatan dan analisa pemetaan
pemangku kepentingan dan permasalahan - Keterampilan intrepersonal dan membangun
jaringan dan kemitraan - Keterampilan berkomunikasi efektif dengan
seluruh pemangku kepentingan secara formal dan informal - Keterampilan negosiasi
- Keterampilan persuasi
- Pengetahuan kebijakan dan peraturan daerah
- Penulisan laporan
Pendaftaran
Lowongan Kerja PT Vale Indonesia – November
2022 dibuka hingga tanggal 23 November 2022. Informasi mengenai persyaratan dan
link pendaftarannya dapat diakses melalui tautan:
http://www.vale.com/indonesia/BH/people/opportunities-in-indonesia/pt-vale-employment-opportunities/Pages/default.aspx
Informasi lebih lengkap mengenai Lowongan
Kerja PT Vale Indonesia – November 2022 dapat diakses melalui laman http://www.vale.com .
Sumber:
http://www.vale.com

























