Presentasi
Cara Menutup Presentasi Yang Mengesankan

| 1. | Katakan kepada audiens apa yang telah Anda katakan.Secara umum yang paling efektif untuk mengakhiri sebuah presentasi adalah dengan memberikan ringkasan (kesimpulan) dari semua yang telah anda uraikan dari awal sampai akhir presentasi. |
| 2. | Berikan kutipan-kutipan yang menarik |
| Contoh “Ladies & gentlemen, Dan seterusnya…. akhirilah presentasi Anda dengan sebuah kutipan yang apik dan menarik. Untuk mengetahui lebih banyak tentang kutipan-kutipan menarik coba browsing di google sebelum melakukan presentasi atau dapat anda temukan buku-bukunya tentang kutipan-kutipan menarik. Dengan memiliki banyak istilah dan pribahasa akan memudahkan Anda dalam menyampaikan sebuah presentasi. Hal ini akan menjadi Asset bagi Anda. | |
| 3. | Buat Ajakan untuk Bertindak pada audiens!“Para hadirin sekalian, ADVERTISEMENT
Saya mohon kepada Anda yang ada dalam ruangan untuk untuk mengeluarkan handphone masing-masing sekarang. Yang harus anda lakukan sekarang adalah Mengetikan nama Anda serta Nama Perusahaan, saya minta lakukan sekarang…. saya akan menunggu. Kemudian kirim SMS ke nomor 0812 1959 ……. terima kasih.
Atau minta audiens anda untuk menuliskan sesuatu pada secarik kertas…. ![]() |
| 4. | Tampilkan sebuah tontongan klip video/film yang menarik.Ini merupakan salah satu cara terbaik untuk melakukan penutupan prensentasi, tapi klip/video yang di tampilkan jangan melenceng dari topik yang yang Anda bawakan. |
| 5. | Nyanyikan lagu secara bersama.
Cara yang satu ini sangat efektif. Anda bisa memutar sebuah lagu yang lagi populer, mempersiapkan lyrik lagu populer, dan meminta audiens untuk bernyanyi bersama-sama. ![]() |
| 6. |
Nah untuk mengakhiri presentasi ini saya menghaturkan terima kasih kepada anda semua yang telah meluangkan waktu. “Thank you!” |
Demikian trik atau cara menutup presentasi agar berkesan bagi audiens. Semoga aja ada manfaatnya.










