Aopok
No Result
View All Result
  • Login
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
Iklan Gratis
SUBSCRIBE
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis
No Result
View All Result
Aopok
No Result
View All Result
Home Explore

Nyobain ROG Ally, Portable Gaming PC untuk Pengalaman Bermain Game

Jelajah by Jelajah
17.07.2023
Reading Time: 7 mins read
0
TADABBUR QURAN SURAT AL HAQQAH
ADVERTISEMENT

RELATED POSTS

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung

Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya

Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata

ADVERTISEMENT

Seberapa suka Sahabat KeNai bermain game? Buat para gamer, saatnya
menambah pengalaman bermain game dengan ROG Ally. Portable PC Gaming ini
akan membawa keseruan bermain game ke level berikutnya di mana pun dan
kapan pun! Gak masalah Sahabat KeNai itu seorang kasual gamer atau pro,
ROG Ally memang ditujukan untuk semua. Me time, we time, atau pro time.
Yuk simak cerita saya saat nyobain ROG Ally yang bikin ngegame jadi
makin seru!

rog ally portable gaming terbaik

Sebelum menceritakan tentang asiknya ngegame pakai ROG Ally, saya akan
menjawab pertanyaan di atas. Kami sekeluarga senang sekali main game.
Punya beberapa konsol, temasuk juga portable gaming. Beberapa tahun
lalu, saya pernah dirawat karena DBD. Itu sampai konsol pun dibawa ke
rumah sakit. Alasannya supaya anak-anak betah nemenin bundanya. Padahal
kami pun ikut bermain bersama anak-anak hehehe.

Bermain game
memang salah satu time killer yang paling menyenangkan. Tapi,
bagaimana kalau lagi traveling? Mungkin gak tetap ngegame? Mungkin
banget, dong!



Keke dan Nai pernah punya portable gaming ketika mereka masih kecil.
Tapi, konsolnya kan gak bisa online. Jadi main sendiri dengan konsol
masing-masing. Udah gedean pada punya ponsel. Dengan ponsel, mereka bisa
main sendiri atau barengan (online games). Setelah nyobain ROG Ally,
menurut saya lebih seru dari ngegame di ponsel!

#PlayALLYourGames di ROG Ally

play all your games rog ally

Suka main game di PC? Banyak banget game seru di komputer. Pengalaman
pertama saya adalah main The Sims. Pasti banyak yang familiar deh dengan
game ini.



Gak asiknya ngegame di PC tuh karena mengharuskan kita untuk terus
duduk. Mau main cuma sebentarm, kayaknya berasa gimana gitu, ya. Baru
juga nyalain komputer, trus gak lama di matiin lagi. Tapi, mau main lama
juga agak capek karena duduk terus. Gak mungkin deh main game di PC
sambil tiduran.



Kalau pakai portabel gaming console, Sahabat KeNai bisa main di mana pun
dan kapan pun. Main sambil tiduran, sambil nungguin teman datang, dan lain
sebagainya. Gak pakai ribet nentengnya. Karena tinggal dimasukin ke tas
udah bisa dibawa ke mana-mana.

launching rog ally di indonesia

Nah, sekarang apa bedanya main game di ponsel dengan ROG Ally? Kan,
sama-sama main game dalam genggaman. Bisa dibawa ke mana-mana juga.


Kalau ROG Ally ibaratnya memindahkan PC games ke konsol.
Ditenagai sistem operasi Windows 11, memungkinkan perangkat game ini
memainkan semua game dari berbagai platform ternama seperti Xbox, Steam,
EA Play, Epic Games, GoG Galaxy, serta Ubisoft Connect. Sesuai dengan
hesteknya #PlayALLYourGames karena Sahabay KeNai bisa memainkan semua
game apapun tanpa terkecuali.



Makanya pas banget buat traveling. Beratnya juga cuma 680gram. Gak bakal
berat dan ribet dibawa ke mana-mana. Pakai tas kecil aja bisa masuk.



Keunggulan ROG Ally lainnya adalah resolusinya udah Full HD (FHD) serta
mampu menjalankan game AAA terkini lebih baik dibandingkan portable
console game lainnya. Performanya semakin optimal karena ditenagai
prosesor Ryzen Z1 Series terbaru dari AMD, prosesor terbaru yang telah
dibangun menggunakan arsitektur Zen 4 dan AMD RDNA 3. Dengan
menghubunganย GPU eksternal ROG XG Mobile, konsol ini bisa terhubung
ke televisi atau PC. Didukung pula dengan WiFi 6E yang membuat terhubung
ke internet semakin mudah.

ย 


Sistem pendingin ROG Zero Gravity yang menggunakan sistem dua kipas,
heatsink khusus, dan heatpipe yang mampu mengalirakan panas secara
optimal pada orientasi penggunaan apapun. Gak khawatir konsol cepat
panas. Jadi bisa lebih puas mainnya. Memorinya pun besar, lho.
Dilengkapiย LPDDR5 6400 MHz berkapasitas 16 GB, penyimpanan PCIeยฎ
Gen4 512 GB, dan slot kartu microSD UHS-II untuk menambah kapasitas
penyimpanannya.ย 

ย 

Me Time, We Time, dan Pro Time dengan ROG Ally

me time seru rog ally

Dengan berbagai fitur canggihnya, ROG Ally menjadi portable gaming
console terbaik. Gak heran kehadirannya disambut sangat antusias. Saat
sesi pre-order, 500 unit langsung terjual dalam waktu kurang dari 24
jam.ย Jimmy Lin, Regional Director, ASUS Southeast Asia mengatakan
antusiasme yang besar terhadap kehadian ROG Ally membuktikan konsol ini
memang pilihan tepat gamers Indonesia.



Jangan kecewa kalau Sahabat KeNai gak kebagian saat sesi pre-order.
Karena ROG Ally sudah resmi hadir di Indonesia. Yeaaay!

handheld pc games rog ally

Saya hadir di acara peluncurannya pada hari Jum’at (14/7) di Hotel
Pullman Central Park, Jakarta. Acara bertemakan gaming. Tidak hanya
nuansanya, tetapi juga para bintang tamu (Raditya Dika, Punipun, serta
Tara dan Gema) menantang ROGers untuk mabar.ย 



Usai acara peluncuran, saya dan semua tamu bekesempatan nyobain ROG
Ally. Sayangnya cuma sebentar karena harus gantian. Yakali nyobain
lama-lama. Beli lah kalau mau main lamaan biar puas hehehe.



ROG Ally asik dimainkan saat me time, we time, atau pro time. Intinya
kasual gamer hingga pro bisa menikmati konsol ini. Karena gamenya memang
sangat beragam. Saya main bertiga dengan teman-teman blogger. Karena
kami kasual gamer dan emak-emak semua, kebayang serunya. Seru gamenya,
seru pula ngocehnya hahahaha!

Monitor dan Peripheral ASUS Membuat Gaming ROG Ally Semakin
Sempurna

we time mabar rog ally

ROG Ally memang perangkat gaming yang fleksibel banget. Semua game PC
berbasis Windows 11 bisa dimainkan di ROG Ally. Gak ribet harus bawa
komputer atau laptop ke mana-mana kalau mau ngegame. Tapi, ASUS juga
memberikan berbagai opsi pendukung supaya ngegame pakai ROG Ally semakin
sempurna.

Ketika saya we time bersama teman-teman blogger,
kami masing-masing tidak memegang ROG Ally. Cukup pakai 1 konsol yang
dihubungkan ke monitor ROG Swift OLED PG42UQ yang sudah dibekali dengan
panel 4K OLED 138hz, 1ms GTG, dan Uniform Brightness untuk pengalaman
yang lebih imersif. Kemudian, kami bermain menggunakan
controllerย ROG Raikiri (dilengkapi dengan RGB Aura Lighting, ideal
untuk ROG Ally, Xbox, dll)

Pro player pun bisa menggunakan ROG Ally yang disambungkan
ke PC. Misalnya nih dilengkapi dengan monitor ROG Swift OLED PG27AQDM
(26.5 inch, QHD, OLED, 240hz), Mechanical Keyboard ROG Azoth yang
merupakan keyboard gaming pertama yang dapat dikustomisasi, mouse ROG
Harpe Ace Aim Lab Edition yang dilengkapi dengan Aimlab Setting
Optimizer yang memungkinkan pengguna untuk menyesuaikan pengaturan
mousenya dan ROG Hone Ace Aim Lab Edition yang memiliki tanda pengukur
untuk membantu pemain melatih akurasi membidik pada game FPS. Mantap
banget deh ngegamenya.

harga rog ally

Mulai tanggal 15 Juli 2023, ROG Allyย sudah tersedia secara
eksklusif dan terbatas di ROG Store dan ASUS Exclusive Store secara
serentak di seluruh Indonesia. Sahabat KeNai yang membeli melalui
program penjualan eksklusif ini juga akan mendapatkan hadiah khusus
berupa MicroSDXC 128GB serta ROG Ally Travel Case untuk 10 pembeli
pertama.

Ayo cuzz beli sekarang! Harganya Rp11.299.000,00
untuk varian AMD Ryzen Z1 Extreme dan Rp10.099.000 untuk prosesor Ryzen
Z1. Sahabat KeNai senengnya main sendirian atau rame-rame, nih? Kasih
tau dong game favorit Sahabat KeNai.

spesifikasi rog ally
Tags: ExploreIndahJalan-JalanJelajahTempatTravelTravelingwisataWisatawan
ShareTweetPin
Jelajah

Jelajah

Related Posts

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung
Explore

Makan Siang di Meeting Point (Rebranding Umanusa Resto) Bandung

20.01.2026
Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya
Explore

Keuntungan Menginap di Dormitory Room dan Tips Nyaman Menikmatinya

17.01.2026
Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata
Explore

Kiat Hijrah dalam Konteks Berwisata

16.01.2026
Roti Tawar Bobo Pontianak Tanpa Pengawet
Explore

Roti Tawar Bobo Pontianak Tanpa Pengawet

15.01.2026
Coto Makassar Kapuas Indah Pontianak
Explore

Coto Makassar Kapuas Indah Pontianak

09.01.2026
Martabak Pak Salim, Martabak Legendaris di Jalan Burangrang Bandung
Explore

Martabak Pak Salim, Martabak Legendaris di Jalan Burangrang Bandung

04.01.2026
Next Post

Gede Jadi Salah Satu Gunung Favorit, Ini Lima Faktor Penguatnya

Waduk Gunung Rowo, Tempat Wisata di Pati yang Indah

Iklan

Recommended Stories

Ombak Bono, Wisata Incaran Peselancar

28.12.2015

Frek. 148.550 Mhz – Pandan Merapi Magelang

27.05.2021

Kota Mojotengah

29.06.2014

Popular Stories

  • Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    Pemerintah Masih Buka Peluang Beri Insentif Industri Tekstil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Video Viral Andini Permata Bersama Bocil

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga iPhone 14 Turun di Indonesia Jadi Mulai Rp 8 Jutaan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Denada Tolak Ganti Rugi Rp7 Miliar, Ressa Rizky: Saya Cuma Mau Pengakuan!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Timnas Indonesia Akan Hadapi Bulgaria, Kepulauan Solomon & Saint Kitts & Nevis bersama John Herdman

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Aopok

Aopok merupakan layanan informasi terbaru dan terpercaya yang mengabarkan berita di indonesia dan seluruh dunia.

LEARN MORE ยป

Terkini

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

Bagaimana Nasihat Guru Mengubah Jalan Hidup Imam Hanafi

21.01.2026
Xiaomi Resmi Luncurkan Kids Watch Dengan pelacakan lokasi canggih

Xiaomi Resmi Luncurkan Kids Watch Dengan pelacakan lokasi canggih

21.01.2026

Kategori

  • Berita
  • Bisnis
  • Bulutangkis
  • Daerah
  • Dunia
  • Edukasi
  • Entertainment
  • Explore
  • Food & Travel
  • Lainnya
  • Lifestyle
  • Nasional
  • Otomotif
  • Religi
  • Sepakbola
  • Sports
  • Teknologi & Sains

Navigasi

  • Tentang
  • Kontak
  • Subscription
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Pedoman Siber
  • Cookies dan IBA
  • Terms

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Filter
    • Terbaru
    • Spesial
    • Istimewa
    • Hot
    • Galeri
  • Berita
    • Daerah
    • Dunia
    • Nasional
  • Bisnis
  • Explore
    • Alamat
    • Food & Travel
      • Kuliner
      • Resep Masakan
    • Kode Pos
    • Masjid
    • Wisata
  • Religi
  • Sports
  • Tekno
  • More
    • Otomotif
    • Entertainment
    • Lifestyle
    • Edukasi
    • Lainnya
  • Network
    • Artikel
      • Biodata Viral
      • Chord Lirik
      • Religi
      • Resep Masakan
      • Ulasan Film
      • Tempo Dulu
    • Iklan Gratis
    • Media Sosial
    • Terviral
    • Seputar Bisnis
    • Pasang Iklan
    • Jok Bangka
    • Ulasan Bisnis
    • Trading
    • Top Bisnis

© 2026 Aopok.com - theme by Iklans.com - Pugur.com.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?