
Kota Parepare merupakan kota terbesar kedua di Provinsi Sulawesi Selatan setelah Makassar. Kota ini dikenal juga sebagai tempat kelahiran tokoh nasional BJ Habibie. Informasi mengani Kota Parepare dan sekitarnya dapat diakses melalui Pare Pos.ย Rubrik Pare Pos ย cukup beragam, antara lain mengenai Metro Pare, Ajatappareng, Daerah, Politik, Sulbar dan sebagainya.
ADVERTISEMENT











