
Pangandaran sudah resmi menyandang status sebagai daerah otonomi, yaitu Kabupaten Pangandaran. Kota kecamatan Pangandaran merupakan pusat pemerintahan dan pusat bisnis kabupaten baru tersebut. Informasi seputar Pangandaran dapat diakses melalui http://www.mypangandaran.com/. Tampilan portalnya sangat menarik, menurut catatan Alexa.com, tingkat populeritasnya (traffic rank) saat ini (25/01/2014) menempati peringkat 4.017 di Indonesia.
ADVERTISEMENT











