Demikian curahan hati seorang ibu kepada temannya. Apakah ini yang sekarang ini sedang dialami? Sebenarnya ibu tidak sendiri. Kalau kita baca di forum infoibuhamil tentang : Ingin Hamil, banyak ibu-ibu yang curhat dan minta pendapat/saran agar bisa segera hamil. Mulai dari masalah keputihan, kena virus TORCH, sperma suami kurang bagus sampai kegemukan.
Untuk menjawab pertanyaan, kegelisahan dan masalah yang sedang dialami agar cepat hamil, infoibuhamil.com meluncurkan ebook berjudul Info Mau Cepat Hamil yang berisikan informasi-informasi, solusi, rekomendasi, referensi dan pengetahuan tentang faktor-faktor yang bisa menjadi kendala untuk hamil dan lainnya. Harapannya agar ibu dan suami lebih memahami tentang masalah yang dihadapi dan mencari jalan keluar bersama agar bisa mewujudkan keinginan untuk segera hamil.
Tetap berjuang, berusaha, berdoa, bersyukur dan semangat!
Percaya dan yakin kehamilan akan datang, ini telah dibuktikan oleh pasangan-pasangan yang telah menunggu 5-10 tahun untuk memiliki anak. Semoga ibu juga tertular akan semangatnya.
“It’s faith in something and enthusiasm for something that makes a life worth living.”- Oliver Wendell Holmes





















