Pada artikel sebelumnya kita sudah membahas tentang berbagai komponen di dalam CNC, kali ini kita akan membahas tentang apa itu Proximity sensor ? Promity sensor ini biasanya dipasang pada bagian ujung/samping pada mesin CNC.
Apa itu proximity ?
Promixty adalah jarak atau kedekatan. Proximity memiliki 2 jenis yaitu Proximty sensor dan Proximity switch.
Apa itu Proximity Sensor ?
Proximity Sensor adalah alat atau perangkat yang dapat mendeteksi perubahan jarak pada suatu benda. Namun proses tersebut terjadi dengan tanpa adanya kontak fisik. Bisa disebut juga sensor jarak.
Apa itu Promity Switch ?
Promixity Switch adalah suatu perangkat sejenis saklar(Switch) yang dapat bekerja untuk menghubungkan atau memutuskan suatu rangkaian dengan prinsip kerja deteksi kedekatan benda terhadap sensor.
Fungsi Proximity
Fungsi sensor proximity yakni sebagai detektor keberadaan sebuah benda atau objek. Biasanya digunakan untuk mendeteksi jarak benda agar tidak saling bertabrakan pada mesin CNC.
Terimakasih telah membaca di Aopok.com, semoga bermanfaat mulai lah buat iklan gratis di Iklans.com dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Piool.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com dan join di komunitas Topoin.com.